Xylocopa Confusa

Nama Lokal | : | Lebah Kayu |
Family | : | Apidae |
Distribusi | : | |
Status Konservasi | : | - |
Seasonality | : | |
Sosial | : | |
Ukuran | : | ± 25 Mm |
UU | : |
PP no 7/1999, UU no 5/1990, Permen LHK 106/ MENLHK/SETJEN/KUM.1/12/2018
|
Deskripsi Lebah kayu atau sering disebut dengan carpenter bee merupakan lebah yang berukuran besar dan berbulu. Lebah kayu adalah spesies dalam genus Xylocopa dari subfamili Xylocopinae. Nama umum "lebah kayu" berasal dari perilaku bersarang mereka; hampir semua spesies menggali material tanaman keras seperti kayu mati atau bambu. Lebah tukang kayu (Xylocopa confusa) mempunyai panjang ± 25 mm, tubuhnya berwarna hitam dan besar, pada bagian atas toraknya terdapat warna kuning, perut bagian atas lebah tukang kayu berbulu. Serangga ini banyak berkunjung pada tanaman yang berbunga sehingga sangat membantu dalam proses penyerbukan tanaman.
|